Menakar Partisipasi Politik Pemilih Pemula (Pilkada Surabaya 2015)
Written by Nur Syamsi – Divisi Sosialisasi, Pendidikan Pemilih, dan Pengembangan Informasi KPU Kota Surabaya Partisipasi politik adalah kegiatan seseorang atau sekelompok orang untuk ikut serta aktif dalam kegiatan politik yang bisa dilakukan dengan cara berpartisipasi langsung dalam memilih pimpinan maupun secara tidak langsung mempengaruhi kebijakan publik. Ramlan Surbakti memberikan definisi singkat mengenai partisipasi politik […]
Baca Selengkapnya